Minggu, September 8, 2024
spot_img

PROSES BUDIDAYA TIMUN DAN KACANG PANJANG

Menurut Hanum dalam Natalia (2023) budidaya adalah suatu upaya yang mampu menghasilkan bahan pangan ataupun produk agroindustri lainnya dengan menggunakan sumberdaya tumbuhan dan juga menjadikan tanaman hortikultura, tanaman perkebunan dan juga tanaman pangan sebagai objek budidaya.

A.Budidaya Timun

Timun merupakan tanaman yang dapat tumbuh baik di ladang, kebun, ataupun halaman rumah. Tanaman timun dapat tumbuh baik pada tanah yang subur dan gembur dengan sinar matahari serta kelembapan udara tingi. Timun memiliki banyak nutrisi di dalamnya antara lain : energi, vitamin A, vitamin C, Vitamin E dll. Manfaat timun bagi tubuh yaitu menjaga dari dehidrasi, menurunkan tekanan darah, memperkuat rambut dan kuku menyegarkan kulit dan mengatasi kulit kering. 

Menurut observasi yang telah kami lakukan berikut adalah cara penanaman timun antara lain : buatlah lubang tanam pada permukaan tanah, tanamlah benih timun ke dalam lubang tanam lalu tutup dengan tanah. Untuk perawatannya lakukan pengontrolan tanaman agar dapat mengetahui tanaman yang mati atau gagal tumbuh. Setelah itu pasang turus yang terbuat dari bambu untuk membantu tanaman memlilit atau memanjat pada turus tersebut. Tanaman timun mulai berbunga pada 20 hari setelah penanaman dan berbuah kurang lebih pada 40 hari penanama. Proses panen timun dapat dilakukan dua hari sekali atau bahkan setiap hari, dalam kurun waktu 1 sampai 1,5 bulan.

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Ikuti Kami

100,000FansSuka
700PengikutMengikuti
0PelangganBerlangganan
- Advertisement -spot_img

Artikel Terbaru